Tips & Trik

6 Manfaat Coating Mobil Jika Dilakukan Saat Musim Hujan

PUBLISHED DATE : 15 Juni 2021

Lap Body Mobil

Coating mobil bukanlah cat yang menempel dan memberikan warna melainkan lapisan transparan yang ada di atasnya. Tujuan adanya lapisan ini adalah untuk menciptakan perlindungan pada cat sekaligus bodi mobil. 

Berkat lapisan ini jugalah tampilan mobil Anda bisa mengkilap. Cara kerja dari coating mobil adalah dengan menutup pori yang terdapat pada permukaan cat. Melalui lapisan ini cat menjadi lebih tahan dari kotoran, air dan juga residu. 

Ada banyak manfaat coating mobil yang bisa dirasakan khususnya saat musim hujan. Apa saja manfaat yang akan didapatkan? 

    1. Melindungi dari Air dan Munculnya Jamur

Baca Juga : Ternyata Segini Estimasi Biaya Tune Up Mobil di Bengkel

 

 

Coating berbentuk cairan yang setelah diaplikasikan di atas cat akan mengeras. Kemampuannya dalam menutup pori bodi mobil justru menciptakan efek water repellent atau yang disebut juga dengan efek daun talas. 

Halaman 1 2 3 4 Tampilkan Semua

Berita Lainnya