Ingat, Tak Semua Pelek Racing Bisa Dipasang Ban Tubeless!
11 September 2019
Admin

Bagikan
Hal ini menjadi sangat penting untuk diperhatikan karena ternyata sampai saat ini beberapa pedagang pelek aftermarket juga belum tahu mengenai hal tersebut. Jadi langkah aman yang sebaiknya Anda ambil sebelum memutuskan untuk mengganti ban motor dengan ban tubeless adalah dengan berkonsultasi langsung dengan mekanik Suzuki di bengkel resmi Suzuki.
Baca Juga : Yuk Mengenal Komponen Aki Kering dan Basah