Harus Tahu! Ini Proses, Syarat, dan Biaya Ganti Plat Mobil Terbaru
27 November 2024
Admin

Bagikan
Pexels
Biaya ganti plat mobil di masing-masing daerah mungkin ada perbedaan karena kebijakan yang diberlakukan oleh pemerintah setempat.
Pembayaran pajak 5 tahunan dapat langsung dilakukan setelah menyerahkan formulir pendaftaran dan proses verifikasi data selesai.
Agar proses pembayaran pajak tidak menghabiskan banyak waktu, sebaiknya gunakan uang pas. Dengan begitu, tidak perlu menunggu uang kembalian atau melakukan verifikasi saat menggunakan pembayaran digital.
Jika pembayaran berhasil, pemilik mobil akan mendapat kuitansi atau bukti pembayaran dari petugas SAMSAT. Kertas tersebut tidak boleh sampai hilang karena diperlukan pada saat pengambilan plat nomor dan STNK.
5. Mengambil Plat Nomor dan STNK
Untuk mengambil STNK dan plat nomor, Anda harus menunggu hingga dipanggil oleh petugas. Waktu tunggu pengambilannya tidak terlalu lama, biasanya 10 sampai 20 menit atau tergantung jumlah antrean.
Ketika nama Anda dipanggil, petugas akan meminta bukti pembayaran pajak untuk menyerahkan STNK dan plat mobil yang sudah diperbarui.
Baca Juga : 9 Website Dealer Suzuki Resmi Diluncurkan, Apa Saja Fiturnya?
Selanjutnya, tinggal menggantikan plat nomor lama dengan plat yang baru sebagai tanda bahwa pajak 5 tahunan mobil tersebut sudah diperbarui.
Mengganti plat nomor mobil sebenarnya tidak sulit. Siapa saja bisa melakukannya, meski begitu banyak orang yang masih menggunakan jasa calo karena dianggap lebih praktis.
Padahal, waktu dan biaya ganti plat mobil sendiri secara langsung ke kantor SAMSAT lebih hemat dan cepat dibanding menggunakan jasa calo. Proses mengurusnya tidak sampai memakan waktu setengah hari jika Anda berangkat lebih pagi.
Selanjutnya, Jika Anda ingin mendapatkan informasi otomotif lainnya, segera buka halaman tips dan trik di situs Suzuki.
Sumber Gambar:
Rian Ramadhan Zanuardi - https://www.shutterstock.com/id/image-photo/license-plate-number-vehicle-indonesian-black-2429850879