Tips & Trik

Busi Racing untuk Motor Harian, Amankah?

PUBLISHED DATE : 11 Mei 2018

Busi Racing Untuk Motor Harian, Amankah

Pada dasarnya busi diciptakan dengan kemampuan membersihkan diri atau self-cleaner. Nah, busi racing dan busi standar memiliki angka self-cleaner (SC) yang berbeda, dengan acuan, busi racing hanya bekerja pada range temperatur tinggi, sementara busi standar sudah bisa bekerja sejak temperatur rendah.

Baca Juga : Waspada Inilah Penyebab Rem Mobil Ngempos

Jika dipaksakan tetap bermain di putaran rendah, tentu self-cleaner dari busi racing ini tidak akan jalan, hingga akhirnya busi jadi berkerak, tenaga drop dan busi-nya mati.

Halaman 1 2 3 4 Tampilkan Semua

Berita Lainnya

Shutterstock 306192254

Aturan Mengencangkan Rantai Motor

Rantai sepeda motor yang terlalu kendur memang bisa menyebabkan suara berisik dan tenaga mesin menjadi terasa berkurang. Karena itulah, banyak pengendara motor yang memutuskan untu...

selengkapnya