Tips & Trik

Begini Cara Kerja Rem ABS Pada Mobil

PUBLISHED DATE : 07 Mei 2019

Shutterstock 441051535

Karena kontroler sudah di program, untuk bisa menghentikan kendaraan secara maksimal, terkuncinya roda ketika pengereman tidak boleh terjadi. Sebelum roda terkunci, kontroler akan mendapat data dari sensor kecepatan dan akan menginstruksikan katup menghalangi tekanan, dengan cara mengambil katup posisi 2 atau katup posisi 3, sesuai perintah dari kontroler.

Setelah putaran roda terdeteksi oleh sensor kecepatan, kontroler akan menginstruksikan katup mengambil posisi 1, yang akan membuat tekanan minyak rem kembali dan diteruskan ke rem. Cara kerja rem ABS diatas terjadi dalam waktu yang sangat cepat, bahkan rata-rata sistem ABS pada mobil sekarang bisa melakukan 15 kali proses tersebut cuma dalam waktu 1 detik.

Baca Juga : Cari Tahu Apa Itu Silencer Knalpot Serta Bahan dan Fungsinya

Itulah cara kerja rem ABS pada mobil. Semoga informasinya bermanfaat untuk menambah pengetahuan Anda seputar otomotif!

Halaman 1 2 3 4 Tampilkan Semua

Berita Lainnya