Tips & Trik

9 Peran Vital Komponen Power Train dalam Kendaraan

PUBLISHED DATE : 18 Juni 2023

Power Train

Power train adalah sistem penting dalam kendaraan yang berfungsi untuk menggerakkan dan mengatur kecepatan mobil. Sistem ini terdiri dari berbagai komponen yang saling berhubungan dan bekerja sama untuk menghasilkan performa optimal kendaraan.

Komponen utama dalam powertrain meliputi mesin, transmisi, dan sistem penggerak roda. Keselarasan serta kerja sama antara komponen-komponen ini sangat vital agar kendaraan dapat berjalan dengan lancar, efisien, dan memberikan kinerja yang optimal.

3 Tipe Power Train

Baca Juga : Kunci Cakram Motor: Pengaman Ganda Anti Maling

Ada 3 tipe dari sistem ini yang umum dipakai dan ditemui dalam kendaraan. Apa saja 3 tipe tersebut?

1. Tipe RWD (Rear Wheel Drive)

Dalam RWD, tenaga dari mesin disalurkan ke roda belakang kendaraan, memberikan traksi yang lebih baik pada roda belakang dan biasanya digunakan pada kendaraan yang dirancang untuk beban berat atau performa tinggi, seperti truk dan mobil sport.

2. Tipe FWD (Front Wheel Drive)

Halaman 1 2 3 4 Tampilkan Semua

Berita Lainnya