Tips & Trik

Yuk Mengenal Komponen AC Mobil dan Fungsinya

PUBLISHED DATE : 26 Oktober 2020

Xl7 Interior

Blower

Memiliki bentuk yang cukup mirip dengan cooling fans, blower memiliki fungsi yang berbeda cukup jauh dengan komponen tersebut. Fungsi utama dari blower adalah menghembuskan udara yang melalui bagian evaporator.

Komponen AC mobil yang satu ini menjadi ventilator dari sebuah sistem ventilasi yang ada di mobil. Melihat dari deskripsi tersebut, tentu Anda sudah dapat mengetahui seberapa pentingnya blower pada AC mobil.

Freon

Baca Juga : Korter Mesin: Pengertian, Fungsi dan Tipsnya

Sejak awal pembahasan, nama freon sudah cukup sering disebut. Namun, tahukah Anda apa itu freon dan fungsi utamanya? Tugas dari freon adalah sebagai refrigerant. Dapat dikatakan bahwa freon merupakan sebuah gas khusus yang umumnya memiliki suhu normal yang dingin.

Sebelum freon melalui proses pendinginan, suhunya sudah mencapai angka 0 derajat celcius. Penggunaan freon dalam AC mobil ini didasarkan pada kemampuannya dalam menahan radiasi panas yang lebih baik.

Magnetic Clutch

Halaman 1 2 3 4 Tampilkan Semua

Berita Lainnya