Tips Membeli Mobil Bekas untuk Mudik Lebaran
PUBLISHED DATE : 03 Juni 2019

Penjual mobil terpercaya akan selalu membawa cerita bagus. Carilah beberapa dealer mobil bekas rekomendasi teman anda. Gali informasi tentang kendaraan yang dijual serta jangan lupa harganya yang harus sesuai dengan budget.
- Perhatikan Tahun Produksi Kendaraan
Baca Juga : Begini Standar Internasional Untuk Touring Motor