Tips Memastikan Kendaraan Anda Siap Mudik Lebaran
01 Juni 2019
Admin
Bagikan
Jangan Lupa Siapkan Alat-alat Darurat!
Baca Juga : Fungsi Planetary Gear: Komponen & Cara Kerjanya
Tidak ada yang menginginkan keadaan darurat, akan tetapi sebaiknya anda bersiap untuk itu. Pastikan dongkrak untuk mengganti ban serta ban serep selalu dibawa dalam kendaraan saat mudik. Namun jangan sampai peralatan darurat tersebut mengganggu ruang gerak penumpang di dalam mobil. Atur letak alat-alat darurat tersebut secara rapi sehingga ruang gerak dalam mobil anda tidak terganggu.