Tips & Trik

Kapan Sebaiknya Busi Motor Diganti

PUBLISHED DATE : 25 November 2018

Kapan Sebaiknya Busi Motor Diganti1

Ciri ciri busi yang sudah hampir mati yaitu motor mulai susah distarter atau waktu starternya lebih panjang dari biasanya, selain itu suara motor sudah tidak mulus lagi. Jika dilihat dari bentuk fisiknya, busi sudah terlihat hitam tercampur kotoran dan jarak penutup ke inti elektrodanya sudah mulai melar dari ukuran standar. Jika motor sudah dalam keadaan seperti ini dan busi tidak segera diganti, bisa jadi akan merusak bagian motor yang lain. Pastinya Anda tidak mau kan jika harus mengeluarkan banyak uang agar motor bisa digunakan kembali.

Baca Juga : Sistem Pengapian Konvensional: Cara Kerja dan Komponennya

Halaman 1 2 3 4 Tampilkan Semua

Berita Lainnya