Tips & Trik

Ketahui 5 Penyebab Mesin Mobil Bergetar saat AC Dinyalakan

04 April 2023

account iconAdmin

Mesin Mobil Bergetar Saat Ac Dinyalakan

Bagikan

Apakah Anda pernah merasakan mesin mobil bergetar saat AC dinyalakan? Sebenarnya, getaran ini merupakan hal yang normal, akan tetapi getaran yang terjadi terus-menerus dapat menjadi indikasi adanya kerusakan lain pada komponen mobil.

Hal ini tentu akan mengurangi kenyamanan Anda saat berkendara. Dalam artikel ini akan dibahas beberapa penyebab getaran yang terjadi pada mesin mobil saat AC dalam kondisi menyala, dampak, cara mengatasi, dan tips memilih mobil baru.

Penyebab Mesin Mobil Bergetar saat AC Dinyalakan

Baca Juga : Susunan Ring Piston yang Benar: Rahasia Performa Mesin yang Optimal

Sebelum mengatasi masalah mesin mobil bergetar saat AC dinyalakan, penting untuk mengetahui penyebab utamanya. Berikut ini penjabaran mengenai beberapa penyebab yang umum sering ditemukan:

 

  • Kompresor AC yang Bermasalah

Pricelist Icon Price List Dealer Halo Suzuki Icon Halo Suzuki Test Drive/Ride
Chat