Tips & Trik

Awas, Trik Konvoi Salah Kaprah Ini Harus Kamu Hindari!

PUBLISHED DATE : 07 April 2019

Awas, Trik Konvoi Salah Kaprah Ini Harus Kamu Hindari

Barisan Yang Terlalu Panjang

Barisan yang panjang dan berbaris rapi memang terlihat lebih indah, tapi hati-hati, makin banyak motor yang ikut dalam konvoi, semakin besar juga resiko kecelakaan yang mungkin terjadi. Selain itu, barisan yang terlalu panjang pun berpotensi mengganggu kenyamanan pengguna jalan lainnya.

Baca Juga : Harus Lengkap, Ini Syarat Perpanjangan STNK Motor Dan Mobil

Solusinya, buatlah regu konvoi dengan jumlah anggota 10 motor per grup. Kemudian buat batasan jarak dari setiap grup, misalnya 50 meter per grup. Dengan cara ini, resiko tabrakan beruntun bisa diminimalisir, dan pengguna jalan lainnya akan lebih nyaman saat berkendara.

Halaman 1 2 3 4 Tampilkan Semua

Berita Lainnya