Tips Mudik Jika Terpaksa Pakai Motor
02 Juni 2019
Admin
Bagikan
Mudik dengan motor akan menambah jarak tempuh semakin lama dan karena itulah istirahat yang cukup sangat dibutuhkan. Idealnya, pemudik motor harus beristirahat tiap 3-4 jam. Saat istirahat, usahakan untuk bisa tidur agar tubuh bisa mengisi energi dengan maksimal.
- Sebaiknya tidak membawa anak kecil
Anak kecil, terlebih jika masih di bawah tiga tahun sebaiknya tidak diajak mudik dengan sepeda motor. Kenapa? Selain akan membuatnya tidak nyaman karena posisinya yang terus duduk, anak kecil juga lebih mudah terkena gangguan kesehatan seperti kelelahan, masuk angin, gangguan pernafasan dan lainnya.
Baca Juga : Ini Dia Parameter Kendaraan Lolos Uji Emisi
Semoga informasi ini bermanfaat!